Blog Tentang SEO, Teknologi

Cara Menghilangkan Judul Widget Di Blog

Hai, gan kali ini ane mau memberikan tips buat para blogger
Bagaimana cara menghilangkan judul widget pada blog.
langsung aja lihat caranya dibawah ini!!!


Cara Pertama
Pada cara ini dilakukan penghapusan terhadap perintah untuk menampilkan judul widget sidebar. Misalnya kita akan menghilangkan judul widget Sponsor, maka langkah-langkah yang harus dilakukan adalah:

·         Dari dasbor blogger pilih Rancangan - Edit HTML.
· Beri tanda centrang pada Expand Template Widget.
· Lalu carilah judul Sponsor (gunakan Control F atau F3).
· Pada kode yang terletak di bawahnya, seperti berikut:
         <!-- only display title if it's non-empty -->
         <b:if cond='data:title != &quot;&quot;'>
         <h2 class='title'><data:title/></h2>        </b:if>
Hapuslah kode <h2 class='title'><data:title/></h2>.
Hal yang sama bisa kamu lakukan terhadap judul-judul widget sidebarlainnya yang tidak ingin kamu tampilkan.
·    Setelah selesai, simpan hasilnya.....

Cara Kedua
Pada cara ini kamu harus membuat kode CSS untuk tidak menampilkan judul widget sidebar. Langkah-langkah yang harus kamu lakukan adalah:

·   Dari dasbor blogger pilih Rancangan - Elemen Halaman.
·  Lalu lihatlah widgetID pada widget-widget yang tidak ingin ditampilkan judulnya, seperti ini:



Misalnya widgetID yang tidak ingin ditampilkan judulnya adalah HTML7,HTML6, dan HTML9.
· Setelah melihat (mengingat) widgetID-nya, klik Edit HTML.
· Carilah kode ]]></b:skin>, lalu buat CSS seperti berikut yang diletakkandi atasnya:
         #HTML7 .title, #HTML6 .title, #HTML9 .title {display:none}
· Setelah selesai, simpan hasilnya.....
Jadi mudah bukan. Anda ikuti tutorialnya dengan benar. Mohon kritik dan sarannya, sekian terima kasih.
1 Komentar untuk "Cara Menghilangkan Judul Widget Di Blog"

- Pesan Berdasarkan Topik
- Pesan Tidak Mengandung SARA dan Pornografi

Back To Top